Noice Logo
Masuk

Menyoal Konten Anak dan Romantisasi Kasus Bunuh Diri

29 Menit

Menyoal Konten Anak dan Romantisasi Kasus Bunuh Diri

27 Januari 2023

Konten orang tua dengan anak tengah jadi perhatian warganet, pemicunya konten yang mempertontokan bayi berusia 7 bulan diberi minuman berupa kopi kemasan. Konten tersebut dianggap sebagai bentuk eksploitasi anak. Media-media di Indonesia masih banyak yang menulis berita dengan kata yang meromantisasi kasus bunuh diri pasangan. Pembertiaan seperti ini, dinilai nggak tepat, insentisif dan bakal berdampak. Apa saja dampaknya? Obrolannya bareng Benny Prawira Siauw, Ahli Kajian Perilaku Bunuh Diri Into The Light Indonesia. Dengarkan bahasan selengkapnya di FOMO Sapiens pekan ini bersama Ian Hugen dan Aika, akan ada juga obrolan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), provinsi termiskin se-Jawa tapi paling bahagia. Kalau kamu mengalami depresi atau berpikiran untuk bunuh diri, kamu bisa memanfaatkan layanan call center yang disediakan Kementerian Kesehatan yaitu hotline 119 extension 9. Layanan konsultasi kesehatan jiwa juga disediakan oleh Perhimpunan Dokter Spesialis Kesehatan Jiwa Indonesia (PDSKJI) di laman resminya yaitu www.pdskji.org. *Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

Komentar








Lihat episode lain
Buka semua fitur dengan download aplikasi Noice
Kunjungi App