
Etika Nge-review Makanan dan Menyentuh Tanpa Consent
29 Menit
Tandai selesai
Tambah ke Antrean
Bagikan
Download
29 September 2023
Perseteruan antara dua food vlogger Farida Nurhan dan Codeblu menjadi perbincangan publik setelah Codeblu mengulas salah satu rumah makan di Tangerang milik teman Farida. Konflik kian panas ketika Farida membocorkan identitas pribadinya di internet atau doxing. Codeblu yang memang terkenal dengan kritik pedas itu pun melayangkan somasi. Gimana sebenarnya etika memberikan review produk atau jasa? Selanjutnya, kasus pelecehan yang dialami oleh musisi Nadin Amizah menarik perhatian publik setelah Nadin speak up di media sosial pribadinya. Kejadian ini bermula pasca Nadin manggung di salah satu pusat perbelanjaan di Bandung pada akhir pekan lalu. Beberapa penggemar itu mendatangi Nadin Amizah untuk meminta foto hingga memegang tubuhnya. Dengarkan bahasan selengkapnya di FOMO Sapiens pekan ini bersama Fidelia Indhira dan Aika. Akan ada juga obrolan soal regenerasi petani muda yang akan dibahas bersama Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS), Azizah Fauzi. *Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]

creator-rss
FOMO Sapiens
81
Subscribers
Subscribe
Komentar
Kreator
Lihat episode lain