
Kilas Kabar Nusantara 21 April 2022 - Malam
3 Menit
Tandai selesai
Tambah ke Antrean
Bagikan
Download
21 April 2022
Pemprov Sulsel Salurkan 2.600 Ton Benih Untuk Kelompok Tani | Peringati Hari Kartini, Gubernur Sumatera Selatan Minta Perempuan Untuk Berani Berkompetisi | Gubernur Jawa Timur Tetapkan Target Pertumbuhan Ekonomi Hingga 5 Persen Pada 2023 KILAS KABAR NUSANTARA. Sejumlah peristiwa penting yang telah kami rangkum hari Kamis, 21 April 2022. MAKASSAR (00:20) Pemprov Sulsel bakal menyalurkan bantuan 2.600 ton bibit pertanian untuk kelompok tani di 24 kabupaten dan kota se-Sulsel. PALEMBANG (01:39) Isu kebebasan perempuan dalam berekspresi dibahas Gubernur Sumatera Selatan, Herman Deru pada momen peringatan Hari Kartini pada tahun ini. SURABAYA (02:14) Gubernur Khofifah Tetapkan Target Pertumbuhan Ekonomi Jatim Hingga 5 Persen Pada 2023. Emil Fariz l Reporter: Dian Mega Safitri Saran dan kolaborasi: [email protected]

rss
Kilas Kabar Nusantara
26
Subscribers
Subscribe
Komentar
Kreator
Lihat episode lain