66 EPISODE · 10 SUBSCRIBERS
0 Coin
9 Mei 2020
Ngobrolin tentang cowok yang terlalu cuek bersama cowok cuek @erlanggagautama. Seperti apa orbolannya? Selamat mendengarkan dan selamat tidur!
6 Mei 2020
Di tengah pandemic seperti ini banyak hubungan yang dipaksa untuk LDR. Salah satunya seperti hubungan teman gua yaitu @rdhbad yang dipaksa untuk LDR kedua kalinya. Disini gua dan Badar sharing seputar LDR, seperti apa ceritanya? Selamat mendengarkan dan selamat tidur!
2 Mei 2020
Cerita malam hari ini datang dari Bela (yang namanya udah gue samarkan) yang menceritakan pengalaman hubungannya dengan mantannya. Bela menceritakan hal yang sesungguhnya orang lain tidak lihat. Seperti apa ceritanya? Selamat mendengarkan dan selamat tidur.
29 April 2020
Cerita dari Insta (yang namanya sudah gue samarkan) yang menjalani LDR Jogja - Lampung hampir 4 tahun lamanya. Kemudian ada momen dimana Insta merasa kalau hubungannya seolah-olah disembunyikan karena pasangannya agak sulit untuk posting insta story tentang hubungannya tersebut. Seperti apa ceritanya? Selamat mendengarkan dan selamat tidur!