Masuk

hosting
Modul Ajar IPA fase D "Sistem Pernapasan Pada Manusia"
1 EPISODE ยท 0 SUBSCRIBERS
Ini adalah Podcast modul ajar IPA fase D kurikulum merdeka. Pada Podcast ini membahas tentang pembelajaran menggunakan model cooperative learning dan metode snowball throwing dengan topik sistem pernapasan manusia, didalamnya dijelaskan tentang organ-organ yang menyusun sistem pernapasan pada manusia beserta fungsinya , proses mekanisme pernapasan pada manusia, serta kelainan-kelainan yang terjadi pada sistem pernapasan manusia.
Subscribe