Masuk

HAFECS On Air
33 EPISODE · 1 SUBSCRIBERS
HAFECS On Air, adalah podcast yang menyajikan bincang-bincang dan diskusi hangat terkait tema pendidikan. Podcast ini adalah sarana kami untuk menjangkau lebih luas dalam upaya menyebarkan ilmu. Harapannya, podcast ini dapat membantu kita semua untuk melakukan transformasi pendidikan lebih cepat ke arah yang positif. Dengan tagline, Nurturing Mind, Enriching Knowledge, kami berharap bisa mengajak pendengar untuk belajar dan bertumbuh bersama HAFECS.
Subscribe
Episode
Terbaru