Masuk

hosting
Analisis Makna Puisi "Padamu Jua" Karya Amir Hamzah Bait 1-3
2 EPISODE · 1 SUBSCRIBERS
Analisis Makna puisi yang berjudul " Padamu Jua" Bait 1-3 ini sarat akan makna keagamaan dan banyak makna yang terkandung didalamnya, dan beliau salah satu sastrawan yang memiliki gelar “raja pujangga baru” karena karya-karya beliau banyak menulis karya tulis serta karya2 nya banyak membawa pengaruh terhadap perkembangan sastra pada era tersebut.
Subscribe
Episode
Terbaru