10 Menit
25 Juli 2023
Halo Sobat meclub, balik lagi sama Ibnu, Dorothy dan El. Episode kali ini bakal bahas tentang love bombing dimana perasaan terbuai oleh cinta pada pandangan pertama yang ternyata oh ternyata tidak seindah yang di bayangkan. Check it out!