
Episode 105 : Kehidupan berkomunitas
38 Menit
Tandai selesai
Tambah ke Antrean
Bagikan
Download
4 Maret 2023
Di Episode 105 Podcast Somestory memasuki akhir season 1 di tahun 2023 ini dengan tema besar yaitu Organisasi dan Komunitas. Kali ini Ditemani dengan guest star kita yaitu kak Qorilin Putri dengan tema Kehidupan Berkomunitas, Kak Qorilin bercerita tentang awal mengikuti sebuah komunitas serta mengikuti kegiatan Indonesia mengajar dan memberikan perspektif tentang apakah ada lost point ketika mengikuti kegiatan komunitas dan juga memberikan perspektif tentang pemikiran jika tidak mendapat apapun setelah mengikuti kegiatan komunitas.

rss
Somestory
97
Subscribers
Subscribe
Komentar
Kreator
Lihat episode lain