Noice Logo
Masuk

Resiliensi DuitHape Jangkau Masyarakat Unbanked

29 Menit

Resiliensi DuitHape Jangkau Masyarakat Unbanked

11 November 2021

Sudah ada 2 ribu lebih perusahaan rintisan (startup) di Indonesia berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Menjamurnya startup juga ga lepas dari ekosistem digital yang makin akseleratif sejak pandemi. Nah, tapi bangun bisnis startup yang solid dan sustainable itu butuh banget nafas panjang. Makanya, ga sedikit pula startup yang sudah layu sebelum berkembang. Di Uang Bicara episode kali ini, kita akan gali inspirasi dan pelajaran dari Founder perusahaan startup DuitHape, Sara Dhewanto, yang punya mimpi besar menjangkau masyarakat unbanked via teknologi. *Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

Komentar








Lihat episode lain
Buka semua fitur dengan download aplikasi Noice
Kunjungi App