
Mobil Listrik Ramah Lingkungan dan Kantong, Emang Iya?
26 Menit
Tandai selesai
Tambah ke Antrean
Bagikan
Download
16 Februari 2023
Pada nahan napas ga sih kalau disalip atau papasan sama mobil berpelat biru? Siapa tahu lo termasuk yang lagi gandrung sama mobil listrik dan pengin beli. Entah karena bertaburan iming-iming insentif atau emang pengin ikutan jadi salah satu penjaga bumi. Tapi bener ga sih, punya mobil listrik itu bikin lebih hemat? Yuk kita tanyain aja ke yang udah ngerasain sendiri kinerja mobil bertenaga baterai ini. Dengerin obrolan seru Uang Bicara bersama Arwani Hidayat, Ketua Komunitas Mobil Elektrik Indonesia (KOLEKSI) di KBR Prime, Apple Podcast, Spotify, dan platform mendengarkan podcast lainnya. *Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]

creator-rss
Uang Bicara
28
Subscribers
Subscribe
Komentar
Kreator
Lihat episode lain