Di Pilkada Gagal Melaju, Anies Bakal Bikin Partai Baru?
16 Menit
3 September 2024
Usai menolak tawaran maju di pilgub Jawa Barat, Anies Baswedan memberikan sinyal kuat akan membuat ormas atau partai politik baru. Anies berharap hal ini bisa direalisasikan dalam waktu dekat. Di sisi lain, nama Anies Baswedan mencuat sebagai salah satu calon tim sukses Pramono Anung-Rano Karno di pilgub Jakarta. Untuk membahasnya lebih lanjut Heranof Al Basyir melalui sambungan daring berbincang dengan Juru Bicara Anies Baswedan, Angga Putra Fidrian dan Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia, Adi Prayitno
Website: www.cnnindonesia.com
Facebook: / cnnindonesia
Instagram: / cnnindonesiatv
Twitter: / cnniddaily
TikTok: / cnnindonesia
Spotify: CNN Indonesia
https://youtu.be/aJki6_JzlU0?si=DuVa8pEGIDSMBtHX