Noice Logo
Masuk

Hujan yang lagi-lagi disalahkan sebagai penyebab banjir

4 Menit

 Hujan yang lagi-lagi disalahkan sebagai penyebab banjir

12 November 2021

Pemerintah beberapa kali cenderung menyalahkan hujan deras saat terjadi banjir. Seperti yang terjadi di Kalimantan Selatan awal tahun ini. Saat itu, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyebut banjir di Kalsel akibat anomali cuaca. Bulan ini, giliran Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengatakan banjir di Sintang, karena faktor curah hujan tinggi. Benarkah hujan jadi penyebab utama banjir di sejumlah daerah? Selengkapnya simak laporan khas KBR, disusun Sindu Dharmawan. **Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

Komentar








Lihat episode lain
Buka semua fitur dengan download aplikasi Noice
Kunjungi App