Noice Logo
Masuk

S2.E45 : Venomena Anak Rantau vol.2 (part 5) : Mother Tongue

23 Menit

S2.E45 : Venomena Anak Rantau vol.2 (part 5) : Mother Tongue

20 Mei 2023

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Mother Tongue atau bahasa ibu merupakan bahasa pertama yang dikuasai manusia sejak lahir melalui interaksi dengan sesama anggota masyarakat bahasanya, seperti keluarga dan masyarakat lingkungannya. Usia yang dianggap dewasa oleh banyak orang memang seringkali diisi oleh hal-hal yang tidak terduga. Ada banyak alasan seseorang merantau, akan tetapi ketika seseorang merantau, dia berpeluang melupakan bahasa ibunya. Banyak cerita migran yang pergi bekerja lama di suatu tempat, kembali, dan mendengar bahasa ibunya namun mereka merasa asing. Pada episode kali ini, kami masih mengajak pembicara kami pada minggu lalu yaitu Erashima Tio untuk membahas hal tersebut. Mau tau selengkapnya? #KuyDengerin

Komentar








Lihat episode lain
Buka semua fitur dengan download aplikasi Noice
Kunjungi App