
Meredam Potensi Koflik Pasca-Perusakan Masjid Ahmadiyah di Sintang
19 Menit
Tandai selesai
Tambah ke Antrean
Bagikan
Download
6 September 2021
Saudara, Sore ini kita mengangkat kasus perusakan Masjid Miftahul Huda milik Jemaat Ahmad iyah di Kabupaten Sintang Kalimantan Barat. Sekelompok orang yang mengatasnamakan Aliansi Umat Islam merusak dan membakar masjid itu pada Jumat lalu. Perusakan tempat ibadah ini makin mencoreng asas kebebasan beragama dan berkeyakinan di Indonesia. Kini, Komnas HAM dan kepolisian tengah mendalami insiden penindasan terhadap kelompok minoritas itu. Bagaimana supaya insiden serupa tak meluas ke daerah lain? Dan apa tanggapan dari ormas keagamaan mengenai peristiwa ini? Simak ulasannya, hanya di KBR Sore. **Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]

creator-rss
KBR Sore
0
Subscribers
Subscribe
Komentar
Kreator
Lihat episode lain